makanan dan pasangan-khas untuk yang mempunyai perasaan cinta

Menu favorite dapat berbicara mengenai karakter kekasih.

pai buah (doc. NCC)

Saat awal menjalin hubungan, banyak yang merasa ingin tahu karakter pasangan. Dibandingkan wanita yang lebih terbuka, lelaki biasanya lebih tertutup soal peribadi mereka.

Ada cara unik yang bisa Anda lakukan untuk mengetahui watak kekasih atau pria idaman. Saat kalian makan, perhatikan menu favorit atau hidangan yang ia pesan. Hidangan kesukaannya bisa menjadi isyarat pribadinya.
Beberapa jenis makanan dan hidangan penutup dapat mengungkap kepribadian si dia seperti dikutip dari Cosmopolitan.
Kerepek dan makanan pedas

Dia mungkin sangat senang pada pengembaraan. Sebuah jejak pendapat terbaru dari Lawry terhadap 1.000 orang menemukan pecinta rasa pedas sangat suka bepergian.

Roti keju dan burger

Dia adalah seorang yang berdikari, pemikir dan selalu ingin tahu.

Double cheeseburger dengan kentang goreng

Dia seorang yang penuh kasih, dan senang tinggal di rumah. Biasanya, mereka adalah orang yang serius dan sangat senang menonton atau memasak bersama pasangan

Pizza

Dia boleh menjadi seorang dramatis dan senang menjadi pusat perhatian.Topping tambahan dengan rasa unik atau aneh menandakan si dia seorang yang kompetitif dan dapat menjadi agresif.

Pai buah dan kuih manis

Dia memiliki keperibadian manis dan serius. Pecinta kuih manis senang bersosial dan lebih bahagia dengan pekerjaan, kewangan, dan keluarga yang ia miliki.

Brownies

Dia sangat senang menyantap sesuatu yang manis tanpa takut akan kalorinya. Orang dengan type ini biasanya cenderung baik, sederhana, dan setia. Yum!


Ais krim vanila
Dia sering tak ingin terikat dengan aturan yang ada dan sosok yang jauh dari kata membosankan. Meskipun pilihan makanan penutupnya simple, pecinta vanili adalah orang yang berani mengambil risiko.

Photobucket
Eintan Nurfuzie

Lifestyle Blogger, Veterinarian, Social Media Influencer, Love Travel & Ladies Rider | Any Advertorial, Collaborations and Review : Facebook > Eintan Nurfuzie | Page Facebook > Nurfuzie.com | Group Facebook > Tips dan Rawatan Kucing | Instagram > @eintan_nurfuzie | Twitter > @eintan_nurfuzie | Channel Telegram > Eintan Nurfuzie | Channel Youtube > Eintan Nurfuzie | Email > eintannurfuzie@gmail.com

Post a Comment

Disclaimer
All content provided on this "Blog Nurfuzie.com" blog is for informational purposes only. The owner of this blog makes no representations as to the accuracy or completeness of any information on this site or found by following any link on this site.

The owner of Blog Nurfuzie.com will not be liable for any errors or omissions in this information nor for the availability of this information. The owner will not be liable for any losses, injuries, or damages from the display or use of this information.
This terms and conditions is subject to change at anytime with or without notice.

Previous Post Next Post